Aniaya Terapis, Pria Berbadan Tegap Menangis Saat Digiring ke Polsek Medan Area

    Aniaya Terapis, Pria Berbadan Tegap Menangis Saat Digiring ke Polsek Medan Area
    Pelaku penganiayaan inisial RW menangis saat diamankan Polsek Medan Area,

    MEDAN - DA (30) warga Jalan Bhayangkara, Kelurahan Indra Kasih, Kecamatan Medan Tembung dikagetkan oleh pria berbadan besar yang diduga melakukan penganiayaan terhadap dirinya pada Minggu (15/9/2024).

    Dijelaskan rekan DA, berawal saat DA sedang bekerja sebagai terapis disalah satu tempat refleksi yang ada di Kota Medan.

    "Didalam kamar kepala DA dipukul pakai tangan dia, " ucap sumber sambil menunjukan video kejadian.

    Tidak terima mendapat perlakukan kasar, DA ditemani rekan - rejannya melaporkan pria berbadan tegap yang diketahui inisial RW ke pihak berwajib.

    Laporan tersebut diterima Polsek Medan Area dengan STPL nomor LP B698/lX/SPKT/Polsek Medan Area/ Polrestabes Medan/ Polda Sumatera Utara, tanggal 15 September 2024, pukul 15:25 wib.

    Korban berharap kepada Polsek Medan Area untuk memberikan hukuman yang setimpal dan untuk efek jera pelaku.

    Ditempat yang sama, rekan korban inisial HE menyebutkan bahwa didalam tas pelaku didapat minuman keras.

    "Dia bawa minuman beralkohol bang, " ucap HE.

    Kapolsek Medan Area, Kompol H. Aritonang melalui Kanit Reskrim Iptu Tambunan menyebutkan pelaku saat ini sudah diamankan dan akan diproses sesuai hukum yang berlaku.

    "Pelaku masih di Polsek, " tegas Kanit Reskrim.

    medan sumut
    A. Putra

    A. Putra

    Artikel Sebelumnya

    Kecepatan Angin Lebih Dari 10 Knot, KSOPP...

    Artikel Berikutnya

    Masyarakat Antusias Sambut Kehadiran DR...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Pelaku Pembuangan Mayat Wanita di Kabupaten Karo Sempat DPO, Sekarang Gol
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Aquabike World Championship Hari Kedua Sukses Digelar di Silalahi, Rider Asal Prancis Berhasil Keluar Sebagai Juara
    Pemprov Sumut Gelontorkan Anggaran 15 Miliar Sukseskan Aquabike Jetski World Championship 2024
    Juarai Gelaran Aquabike Jetski World Championship 2024, Lagu Kebangsaan Jepang Berkumandang di Rungan Terbuka Publik Parapat
    Stand UMKM di Gelaran Event Aquabike 2024 Diserbu Masyarakat di Silalahi
    Dibakar Api Cemburu, Istri Bunuh Rivalnya: Jasad Dibuang di Pinggir Jalan Perumahan Citra Land
    Aquabike World Championship Hari Kedua Sukses Digelar di Silalahi, Rider Asal Prancis Berhasil Keluar Sebagai Juara
    Penangkapan Dramatis! Polisi Lepas Tembakan Saat Tangkap Pengedar Sabu di Deli Serdang, Pelaku Nekat Kembali untuk Mengambil Barang Bukti
    Juarai Gelaran Aquabike Jetski World Championship 2024, Lagu Kebangsaan Jepang Berkumandang di Rungan Terbuka Publik Parapat
    Nabila Fahriani Pane, Sosok Mahasiswi USU Berkontribusi Kembangkan UMKM di Sumut
    Siapkan KPPS, KPU Sumut Gelar Training of Trainer kepada KPU Kabupaten dan Kota
    Pesantren Modern Milik Darma Putra Rangkuti Diresmikan Musa Rajekshah
    55 Kapal Penumpang Diperiksa dan Diberi Tanda Sticker, Dua Diantaranya Diberikan Surat Teguran
    Pungli SIM di Satpas Polres Asahan Dibiarkan, Dirlantas Bungkam
    Sebarkan Ujaran Kebencian dan Penghinaan, El Kananda Shah Tegaskan Kami Bukan Drakula dan Minta Cyber Polda Sumut Usut Tuntas
    Hindari Antrean, Pengguna Jasa Dihimbau Miliki Tiket Sebelum Tiba di Pelabuhan Penyeberangan Ajibata dan Ambarita

    Ikuti Kami